Impian Jangka Panjang : Pensiun Sejahtera

Siang planner..

Memiliki masa pensiun yang sejahtera tentu menjadi impian setiap orang. Anda tentu tidak ingin selamanya kerja membanting tulang, bukan? Anda tentu pula di saat pensiun nanti bisa menikmati hari tua Anda tanpa harus dibebani dengan keharusan bekerja demi untuk membiayai kehidupan sehari-hari. Untuk mendapatkan itu semua, diperlukan perencanaan yang matang sejak saat ini, sejak Anda masih di masa produktif bekerja. Sisihkan penghasilan Anda saat ini untuk kehidupan di masa tua nanti

Apakah mempersiapkan uang pensiun hanya untuk orang yang bekerja di sektor swasta? Bagaimana dengan pegawai negeri yang memiliki uang pensiun?

Coba cek lagi penghasilan pensiun Anda nanti, apakah telah mencukupi untuk membiayai kehidupan sehari-hari di masa tua Anda? Atau masih kurang?

Merencanakan masa pensiun sebenarnya bukan hanya menjadi “kebutuhan” seseorang yang bekerja di sektor swasta, tetapi juga menjadi “kebutuhan” semua orang yang tidak ingin bekerja sepanjang hidupnya.

Ukuran kesejahteraan bagi setiap memang berbeda-beda, untuk itu perencanaan masa pensiun untuk masing-masing orang akan berbeda-beda.

Anda dapat berkonsultasi dengan kami untuk merencanakan masa pensiun Anda.

Salam perencanaan..

Diterbitkan oleh championewealthplanner

Kami adalah tim perencanaan keuangan yang handal dan terpercaya. Kami memiliki etos kerja yang tercermin dalam nama dan motto usaha Kami. Nama "CHAMPIOne" Kami ambil dari singkatan Comprehensive and Honest Advice for Maximum Planning is Our number One. Sedangkan motto Kami adalah "WEALTH", yaitu Warmth, Empathy, Assurance, Love, Trust, and Honesty. Kami berusaha memberikan perencanaan keuangan yang menyeluruh dan terbuka bagi Anda dan keluarga agar tujuan finansial yang Anda impikan dapat tercapai. Karena perencanaan keuangan bersifat sangat pribadi, informasi yang menyeluruh dan terbuka dari Anda sangat dibutuhkan agar perencanaan tersebut dapat tercapai sesuai harapan.

Tinggalkan Balasan

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s

%d blogger menyukai ini: